Seri Terbaru Suzuki Vstrom Motor Adventurer Penakluk Bukit 5/5 (1)

Seri Terbaru Suzuki Vstrom Motor Adventurer Penakluk Bukit. Kabar yang baik datang untuk para penggemar olahraga extreme karena seri terbaru motor adventurer Suzuki dari seri vstrom yang terkenal tangguh sudah dihadirkan untuk seluruh penggemar motor dengan kemampuan daya jelajah yang tinggi.

Suzuki Vstrom adalah motor buatan Suzuki yang diciptakan untuk para petualang yang gemar berkendara di medan jalan yang sulit, untuk para traveler yang suka melakukan konvoi untuk mencari area wisata yang mempunyai medan jalan yang berat.

Suzuki Vstrom mempunyai semua fitur yang sangat bisa diandalkan, dikala anda bertemu dengan medan jalan sesulit apapun itu, motor ini sanggup untuk melewatinya dan seri terbarunya juga mempunyai fitur yang membuat motor ini nyaman untuk dikendarai.

Suzuki Vstrom terbagi menjadi 3 tipe, diantaranya adalah sebagai berikut ini.

  • Suzuki Vstrom 250
  • Suzuki Vstrom 650 / XT
  • Suzuki Vstrom 1050 / XT

Yang akan dibahas kali ini adalah Suzuki Vstrom 1050 XT karena motor ini fresh baru saja resmi diluncurkan setelah cukup sukses dengan tipe sebelumnya.

Suzuki Vstrom 1050 XT mempunyai semua yang diimpikan oleh para adventurer dunia.

Untuk anda di Indonesia, apabila anda berminat dengan motor ini, anda juga mempunyai kesempatan untuk bisa membeli motor tangguh ini, namun sepertinya anda harus menyiapkan dana yang cukup besar karena harga jualnya lumayan tinggi juga.

Suzuki Vstrom 1050 XT mempunyai spesifikasi yang tangguh yang bisa anda ketahui dibawah ini.

  • Tipe mesin 4 Stroke, 2 Cylinder, Liquid Cooled, DOHC.
  • Tenaga mesin 1.050 cc.
  • Ground Clearance 160 mm.
  • Sistem bahan bakar : Fuel Injection.
  • Starter System Electronic.
  • Lubrication System Wet Sump.
  • Transmisi 6 percepatan constant mesh.
  • Suspensi depan : Telescopic Inverted, Coil Spring dan oli damped.
  • Suspensi belakang : Tipe Link, Coil Spring dan Oli damped.
  • Rem depan : Disk
  • Rem belakang Disk, Twin.
  • Ban depan : 110/80R19M/C, 59 Tubeless.
  • Ban belakang : 150/70R17M/C, 69 Tubeless.
  • Ignition System : Electronic Ignition.
  • Kapasitas tangki bensin : 20 Liter.
  • Kapasitas Oli : 3.5 Liter.

Suzuki Vstrom 1050 XT mempunyai fitur terbaru yang tidak dimiliki oleh motor sebelumnya yang adalah sebagai a berikut.

Fitur Suzuki Intelligence Ride System.

Fitur ini adalah sebuah paket fitur yang lengkap, sebuah senjata untuk para adventurer berisi fitur fitur modern yang membuat motor ini lihai untuk melakukan perjalanannya.

Motion Trake Brake System. 

Fitur sensor otomatis yang akan memberikan signal untuk rem ABS untuk melakukan tugasnya.

Hill Hold Control System. 

Fitur rem yang berfungsi untuk mengatasi jalan tanjakan yang terjal.

Slope dependent control system. 

Mengontrol fungsi rem ketika sedang dalam perjalanan.

Load dependent control system.

Sistem yang membuat fungsi rem bekerja dengan optimal.

Cruise Control System.

Fitur berkendara dengan sistem otomatis tanpa perlu gas lagi dengan Kecepatan yang ditentukan.

Suzuki Drive Mode Selector. 

Fitur modern dengan berkendara menggunakan 3 tipe mode pilihan.

Traction Control System.

Fitur ini adalah fitur control atas respon gas dan rem serta pergerakan pada roda ban motor.

Multifunction Instrument Cluster. 

Speedo meter digital dengan panel yang lengkap.

USB Outlet. 

Fitur USB untuk isi daya tahan dan desain smartphone anda.

Comfortable Seat. 

Jok motor yang nyaman dan empuk.

Height Adjustable Wind Screen. 

Fitur kaca dibagian depan yang bisa diatur dengan otomatis.

Alumunium Tapered Handle Bars. 

Handle dengan lapisan aluminum yang kuat dan kokoh.

Dan masih banyak sekali fitur dari Suzuki Vstrom 1050 XT terbaru ini.

Untuk informasi selengkapnya mengenai harga terbaru, warna pilihan terbaru serta untuk melakukan pemesanan anda bisa menghubungi dealer Suzuki pusat dengan alamat yang tertulis tepat dibawah ini.

  • Suzuki Sejahtera Buana Trada Pulogadung. Jalan Raya Bekasi KM 19 Pulogadung Jakarta Timur.

Dealer Suzuki pusat di Pulogadung ini juga mempunyai promo terbaru dari mobil terbarunya yang masih fresh baru saja diluncurkan pada bulan februari tahun 2020 ini, mobil keluarga dengan tipe mobil SUV, mobil tersebut adalah.

Suzuki XL7

Suzuki XL7 adalah mobil keluaran terbaru Suzuki, mobil ini dijual khusus untuk kenyamanan dan aktifitas para keluarga di Indonesia.

Mobil ini juga mempunyai karakter seperti motor yang baru saja dibahas di bagian atas, mobil dengan kemampuan cross over atau mobil penjelajah yang mempunyai mesin bertenaga tangguh dan fitur yang mendukung mobil ini sebagai mobil SUV terbaik di Indonesia. Promo Suzuki XL7 bisa kalian dapatkan dengan dp ringan mulai dari 15 Juta saja.

Suzuki XL7 tersedia dalam 3 tipe yang semuanya mempunyai karakter dan fitur yang berbeda diantaranya adalah.

  • Suzuki XL7 tipe Zeta
  • Suzuki XL7 tipe Beta
  • Suzuki XL7 tipe Alpha

Suzuki XL7 tipe Alpha adalah tipe tertinggi terbaik dari Suzuki XL7 yang mempunyai fitur terlengkap yang ada pada bagian eksterior interior dan keamanannya.

Suzuki XL7 tipe Alpha mempunyai salah satu fitur yang tidak ada duanya, Suzuki mengklaim bahwa fitur ini di pelopori oleh Suzuki dan belom ada satupun mobil keluarga lain yang mempunyai fitur yang hanya dimiliki oleh Suzuki XL7.

Semenjak diresmikan pada bulan februari tahun 2020 ini, Suzuki XL7 diserbu oleh para konsumennya yang sudah mengetahui kehebatan dari Suzuki XL7 terbaru ini.

Suzuki XL7 mempunyai kapasitas tempat duduk sebanyak 7 orang dengan kabin yang ekstra luas lega dan lapang serta mempunyai satu fitur yang sangat diunggulkan dan fitur itu adalah.

Fitur NVA. 

Fitur ini adalah fitur kabin yang senyap, dengan adanya rangka dan peredam dengan tehnologi yang membuat ruangan kabin dari Suzuki XL7 ini tidak mempunyai gangguan suara bising dari luar, suasana dalam ruangan kabin akan tenang dan senyap walaupun mungkin anda dan keluarga anda sedang berkendara mungkin sedang melewati pasar atau daerah pertokoan yang ramai, tentunya suasana saat itu ramai akan adanya lalu lalang orang yang berjalan, orang yang berjualan dan lain lainnya, dan apabila anda turun membuka pintu kabin mobil Suzuki XL7 anda maka dalam sekejap suasana ramai dan bising akan terdengar masuk kedalam ruangan interiornya, namun apabila anda menutup kembali pintu ruangan mobil anda maka suasana dalam kabin otomatis akan senyap sunyi dan tenang, inilah kecanggihan dari fitur NVA yang memiliki rangka bodi dan peredam yang membuat kabin dari Suzuki XL7 adalah yang terbaik dikelasnya.

Promo bulan maret untuk Suzuki XL7 diberikan dengan promo yang sangat menarik, banyak hadiah gratis yang bisa anda dapatkan dan uang mukanya pun sangat murah dengan angsuran yang terjangkau.

Untuk pembelian Suzuki XL7 semua tipe, anda bisa menghubungi marketing kami yang ada di bagian paling bawah artikel ini, anda bisa bertanya sepuasnya mulai dari detail angsuran, fitur yang terbaru, serta melakukan book untuk tes drive terlebih dulu kepada marketing kami yang ada di bagian paling bawah artikel ini.

Suzuki XL7 tersedia dalam jumlah yang terbatas, dan promo dengan brosur yang tertulis diatas hanya berlaku pada bulan maret tahun 2020 ini saja.

  • Anto Suzuki 0813.8250.0890 atau 0857.1990.2006 (WA)
  • Sari Suzuki 0897.9676.600 

Please rate this

Tinggalkan Balasan

Hubungi Kami